Pertama, ada diskusi mengenai pro kontra daur ulang sampah plastik, berikut contohnya :
Kehadiran sampah plastik memang sangat meresahkan, hal ini karena sampah jenis ini susah untuk terurai dalam tanah.
Banyak pegiat lingkungan yang kemudian menggalakan sampah plastik ini untuk daur ulang. Manfaat yang dihasilkan dari daur ulang sampah memang menguntungkan.
Daur ulang bagus untuk lingkungan karena mengurangi limbah yang mencemari tempat pembuangan sampah dan insinerator. Daur ulang juga berkontribusi pada pertumbuhan pekerjaan kreatif dalam perekonomian.
Sayangnya, daur ulang sampah juga menimbulkan kerugian. karena dapat menyebabkan polusi khususnya pada daur ulang sampah elektronik. Banyak barang elektronik dikirim ke luar negeri ke negara-negara kurang berkembang dan disortir.
Selama proses penyortiran, logam dan bahan kimia lainnya dapat larut ke tanah dan air tempat daur ulang berlangsung sehingga juga berdampak buruk pada lingkungan dan penghuninya.
Jawaban:
Contoh Teks Diskusi Tentang Sampah
Contoh-Teks-Diskusi-Tentang-Sampah
Pertama, ada diskusi mengenai pro kontra daur ulang sampah plastik, berikut contohnya :
Kehadiran sampah plastik memang sangat meresahkan, hal ini karena sampah jenis ini susah untuk terurai dalam tanah.
Banyak pegiat lingkungan yang kemudian menggalakan sampah plastik ini untuk daur ulang. Manfaat yang dihasilkan dari daur ulang sampah memang menguntungkan.
Daur ulang bagus untuk lingkungan karena mengurangi limbah yang mencemari tempat pembuangan sampah dan insinerator. Daur ulang juga berkontribusi pada pertumbuhan pekerjaan kreatif dalam perekonomian.
Sayangnya, daur ulang sampah juga menimbulkan kerugian. karena dapat menyebabkan polusi khususnya pada daur ulang sampah elektronik. Banyak barang elektronik dikirim ke luar negeri ke negara-negara kurang berkembang dan disortir.
Selama proses penyortiran, logam dan bahan kimia lainnya dapat larut ke tanah dan air tempat daur ulang berlangsung sehingga juga berdampak buruk pada lingkungan dan penghuninya.
Penjelasan:
kayak nya y
maaf kalau salah