" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Pandanganku terhalang olehnya
Sipit mataku memandang dia
Penghalang jalan ke masa depan
Sang abu tangan kanan api
Terbatuk aku menghirup baumu
Kau menggaruk tenggorokanku
Menutup mataku
Dan menyumbat hidungku
Ku ingin kau tinggalkan aku
Agar mulus jalanku
Menggapai citaku
Demi masa depan bangsa
Semoga membantu ya..
Mohon maaf apabila ada salah