Pantun adalah karya sastra Indonesia yang berasal dari periode sastra lama. Sebagai sebuah karya sastra, pantun memiliki beberapa ciri khas. Pertama, pantun terdiri atas unsur bait dan baris. Kedua, setiap bait pantun mengandung empat baris. Ketiga, setiap baris pantun terdiri dari 8 - 12 suku kata. Ketiga, baris pertama dan kedua menyampaikan sampiran, sementara baris ketiga dan keempat menyampaikan isi. Keempat, setiap bait pantun menggunakan pola perulangan bunyi atau rima berupa a-b-a-b.
Pembahasan
Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan satu contoh pantun bertemakan "Anak Indonesia Bersukacita Belajar Sepanjang Hayat". Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.
CONTOH PANTUN
ke pasar beli ikan teri
tak lupa membeli madu
betapa senangnya diri ini
dapat belajar ilmu baru
madu yang dibeli rasanya lezat
datang dari peternak bermutu
ilmu baru yang kudapat
datangnya dari buku
beli madu janganlah ragu
belinya dari tempat populer
wahai kawan maukah kamu
ikut bersamaku tuk belajar
tempat populer banyak penonton
yang menonton dengan sukaria
belajar taklah membosankan
malah kita akan bergembira
pulang dari pasar bertemu bibi
yang datang dengan anaknya
kita kan belajar dengan santai
tak perlu tergesa-gesa
Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang pantun:
Verified answer
Pantun adalah karya sastra Indonesia yang berasal dari periode sastra lama. Sebagai sebuah karya sastra, pantun memiliki beberapa ciri khas. Pertama, pantun terdiri atas unsur bait dan baris. Kedua, setiap bait pantun mengandung empat baris. Ketiga, setiap baris pantun terdiri dari 8 - 12 suku kata. Ketiga, baris pertama dan kedua menyampaikan sampiran, sementara baris ketiga dan keempat menyampaikan isi. Keempat, setiap bait pantun menggunakan pola perulangan bunyi atau rima berupa a-b-a-b.
Pembahasan
Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan satu contoh pantun bertemakan "Anak Indonesia Bersukacita Belajar Sepanjang Hayat". Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.
CONTOH PANTUN
ke pasar beli ikan teri
tak lupa membeli madu
betapa senangnya diri ini
dapat belajar ilmu baru
madu yang dibeli rasanya lezat
datang dari peternak bermutu
ilmu baru yang kudapat
datangnya dari buku
beli madu janganlah ragu
belinya dari tempat populer
wahai kawan maukah kamu
ikut bersamaku tuk belajar
tempat populer banyak penonton
yang menonton dengan sukaria
belajar taklah membosankan
malah kita akan bergembira
pulang dari pasar bertemu bibi
yang datang dengan anaknya
kita kan belajar dengan santai
tak perlu tergesa-gesa
Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang pantun:
brainly.co.id/tugas/7600957
Detil jawaban
Kelas: VIII
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Bab: Bab 1 - Sastra
Kode kategori: 8.1.1
Kata kunci: pantun, tema, anak Indonesia bersukacita belajar sepanjang hayat