Buatlah contoh kalimat langsung dan kalimat tidak langsung ! Minimal 5
SalsaDinda03
Kalimat langsung : 1. "wow, taman ini sangat indah" kata reni. 2. "tutup pintu itu, Andi" kata ibu 3. "cuaca hari ini sangat mendung, itu pertanda bahwa hujan akan turun" kira eni 4. "makan baksonya, edo" kata edi 5. "maju kedepan dan kerjakan soal nomor 1, Dinda" suruh pak guru
kalimat tidak langsung : 1. reni berkata bahwa taman ini sangat indah 2. ibu berkata kepada andi agar menutup pintu itu. 3. eni memperkirakan hujan akan turun karena hari ini cuacanya sangat mendung. 4. edi berkata kepada edo agar memakan baksonya. 5. pak guru berkata kepada dinda agar ia maju ke depan dan mengerjakan soal no 1.
1. "wow, taman ini sangat indah" kata reni.
2. "tutup pintu itu, Andi" kata ibu
3. "cuaca hari ini sangat mendung, itu pertanda bahwa hujan akan turun" kira eni
4. "makan baksonya, edo" kata edi
5. "maju kedepan dan kerjakan soal nomor 1, Dinda" suruh pak guru
kalimat tidak langsung :
1. reni berkata bahwa taman ini sangat indah
2. ibu berkata kepada andi agar menutup pintu itu.
3. eni memperkirakan hujan akan turun karena hari ini cuacanya sangat mendung.
4. edi berkata kepada edo agar memakan baksonya.
5. pak guru berkata kepada dinda agar ia maju ke depan dan mengerjakan soal no 1.