pantunberasal dari kata patuntun dalam bahasa Minangkabau yang berarti petuntun.
Ciri-ciripantun:
1) setiap bait terdiri atas 4 larik atau 4 baris
2) setiap baris terdiri dari 8-12 suku kata
3) bersajak akhir a-b-a-b
4) baris 1 dan 2 berupa sampiran dan baris 3 dan 4 merupakan isi
5) pantun tidak terdapat nama penulis sebab penyebaran pantun dilakukan secara lisan
Jenis-jenispantun:
pantun terdiri dari 3 jenis pantun yakni, pantun anak-anak, pantun remaja, pantun orang tua.
pantunanak-anak
pantun anak-anak adalah jenis pantun yang mempunyai hubungan dengan pada masa kanak-kanak. pantun anak-anak bisa menggambarkan makna suka cita atau pun duka cita.
contoh :
Jalan-jalan ke kota tua
Tidak lupa membeli gabah
Hati ini begitu gembira
Mendapat nilai bagus disekolah
pantunremaja
pantun remaja adalah jenis pantun yang berhubungan dengan kehidupan pada masa muda. pantun orang muda umumnya memiliki makna mengenai perkenalan, hubugan asmara, rumah tangga, perasaan serta nasib.
contoh:
Langit itu warnanya biru
Siang hari cuaca cerah
Hati ini begitu rindu
Ingin berjumpa kekasih tercinta
pantun orang tua
pantun orang tua adalah jenis pantun yang mempunyai hubungan dengan orang tua. umumnya pantun orang tua bertemakan tentang adat, budaya, agama, nasihat dan lainnya.
Jawaban:
burung perkutut
burung kutilang
kalo kentut gak bilang bilang
kolang kaling es kelapa
campur sedikit air nira
ayah pulang bawa apa
ayah pulang bawa gembira
Penjelasan:
ok
pantun berasal dari kata patuntun dalam bahasa Minangkabau yang berarti petuntun.
Ciri-ciri pantun :
1) setiap bait terdiri atas 4 larik atau 4 baris
2) setiap baris terdiri dari 8-12 suku kata
3) bersajak akhir a-b-a-b
4) baris 1 dan 2 berupa sampiran dan baris 3 dan 4 merupakan isi
5) pantun tidak terdapat nama penulis sebab penyebaran pantun dilakukan secara lisan
Jenis-jenis pantun :
pantun terdiri dari 3 jenis pantun yakni, pantun anak-anak, pantun remaja, pantun orang tua.
pantun anak-anak
pantun anak-anak adalah jenis pantun yang mempunyai hubungan dengan pada masa kanak-kanak. pantun anak-anak bisa menggambarkan makna suka cita atau pun duka cita.
contoh :
Jalan-jalan ke kota tua
Tidak lupa membeli gabah
Hati ini begitu gembira
Mendapat nilai bagus disekolah
pantun remaja
pantun remaja adalah jenis pantun yang berhubungan dengan kehidupan pada masa muda. pantun orang muda umumnya memiliki makna mengenai perkenalan, hubugan asmara, rumah tangga, perasaan serta nasib.
contoh :
Langit itu warnanya biru
Siang hari cuaca cerah
Hati ini begitu rindu
Ingin berjumpa kekasih tercinta
pantun orang tua
pantun orang tua adalah jenis pantun yang mempunyai hubungan dengan orang tua. umumnya pantun orang tua bertemakan tentang adat, budaya, agama, nasihat dan lainnya.
contoh :
pergi kepasa membeli anggur
Rasanya enak bikin senang
Menangis mayat di pintu kubur
Teringat badan tiada sembahyang