Pertama, Kemungkinan keterlambatan materi disebabkan oleh kurangnya siswa menangkap materi yang disajikan sehingga guru harus mengulang-ulang materi agar kelas yang diampunya dapat tuntas. Konsekuensinya adalah menambah alokasi waktu untuk materi tersebut, dampaknya justru berpengaruh pada SK dan KD yang lain.
Kedua, Tidak ada peta materi dalam hitungan semester dan tahun, peta materi penting untuk mengetahui distribusi materi terhadap alokasi waktu. Peta materi yang dimaksud tidak lain adalah Program tahunan (Prota) dan Program semester (Promes), kedua program ini disusun untuk menjadi pedoman dan batasan guru untuk menyajikan materi terhadap alokasi waktu, apakah selama satu semester atau selama satu tahun pelajaran.
Jawaban:
Pertama, Kemungkinan keterlambatan materi disebabkan oleh kurangnya siswa menangkap materi yang disajikan sehingga guru harus mengulang-ulang materi agar kelas yang diampunya dapat tuntas. Konsekuensinya adalah menambah alokasi waktu untuk materi tersebut, dampaknya justru berpengaruh pada SK dan KD yang lain.
Kedua, Tidak ada peta materi dalam hitungan semester dan tahun, peta materi penting untuk mengetahui distribusi materi terhadap alokasi waktu. Peta materi yang dimaksud tidak lain adalah Program tahunan (Prota) dan Program semester (Promes), kedua program ini disusun untuk menjadi pedoman dan batasan guru untuk menyajikan materi terhadap alokasi waktu, apakah selama satu semester atau selama satu tahun pelajaran.