Kuat arus yang mengalir adalah 0,5 A dan tegangan kawat ab adalah 3,0 V
PEMBAHASAN
Arus listrik adalah aliran muatan listrik pada suatu konduktor. Aliran ini timbul karena adanya beda potensial yang di hasilkan oleh sumber tegangan seperti contohnya batere.
I = Q / t
dimana :
I = Kuat Arus Listrik ( A )
Q = Muatan Listrik ( C )
t = selang waktu ( s )
Hubungan antara kuat arus listrik dan beda potensial ini tertuang dalam hukum Ohm yang bunyinya sebagai berikut ini :
V = I . R
dimana :
V = beda potensial ( Volt )
I = kuat arus listrik ( Ampere )
R = hambatan ( Ohm )
Untuk mencari nilai hambatan suatu konduktor dapat di cari dengan rumus berikut ini :
R = ρ L / A
dimana :
R = hambatan kawat ( ohm )
ρ = hambatan jenis kawat ( ohm . m )
L = panjang kawat ( m )
A = luas penampang kawat ( m² )
Rangkaian listrik secara umum bisa di bagi menjadi :
1. Rangkaian Seri
Pada rangkaian seri , arus listrik yang mengalir pada setiap hambatan selalu sama dengan arus total.
Untuk mencari total hambatan bisa memakai rumus berikut ini:
Rs = R₁ + R₂ + R₃ + ...
2. Rangkaian Paralel
Pada rangkaian paralel , tegangan listrik yang pada setiap hambatan selalu sama dengan tegangan sumber.
Untuk mencari total hambatan bisa memakai rumus berikut ini:
1/Rp = 1/R₁ + 1/R₂ + 1/R₃ + ...
Alat ukur arus listrik adalah amperemeter yang di pasang secara seri pada rangkaian.
Alat ukur tegangan listrik adalah voltmeter yang di pasang secara paralel pada rangkaian.
Verified answer
Kuat arus yang mengalir adalah 0,5 A dan tegangan kawat ab adalah 3,0 V
PEMBAHASAN
Arus listrik adalah aliran muatan listrik pada suatu konduktor. Aliran ini timbul karena adanya beda potensial yang di hasilkan oleh sumber tegangan seperti contohnya batere.
I = Q / t
dimana :
I = Kuat Arus Listrik ( A )
Q = Muatan Listrik ( C )
t = selang waktu ( s )
Hubungan antara kuat arus listrik dan beda potensial ini tertuang dalam hukum Ohm yang bunyinya sebagai berikut ini :
V = I . R
dimana :
V = beda potensial ( Volt )
I = kuat arus listrik ( Ampere )
R = hambatan ( Ohm )
Untuk mencari nilai hambatan suatu konduktor dapat di cari dengan rumus berikut ini :
R = ρ L / A
dimana :
R = hambatan kawat ( ohm )
ρ = hambatan jenis kawat ( ohm . m )
L = panjang kawat ( m )
A = luas penampang kawat ( m² )
Rangkaian listrik secara umum bisa di bagi menjadi :
1. Rangkaian Seri
Pada rangkaian seri , arus listrik yang mengalir pada setiap hambatan selalu sama dengan arus total.
Untuk mencari total hambatan bisa memakai rumus berikut ini:
Rs = R₁ + R₂ + R₃ + ...
2. Rangkaian Paralel
Pada rangkaian paralel , tegangan listrik yang pada setiap hambatan selalu sama dengan tegangan sumber.
Untuk mencari total hambatan bisa memakai rumus berikut ini:
1/Rp = 1/R₁ + 1/R₂ + 1/R₃ + ...
Alat ukur arus listrik adalah amperemeter yang di pasang secara seri pada rangkaian.
Alat ukur tegangan listrik adalah voltmeter yang di pasang secara paralel pada rangkaian.
Mari sekarang kita mencoba menyelesaikan soalnya.
Pelajari lebih lanjut :
: brainly.co.id/tugas/17337411
: brainly.co.id/tugas/13620734
---------------------------
Detil Jawaban :
12
Fisika
Listrik Arus Searah
12.6.1
Arus DC , Tahanan , Batere. Resistor