Berikut yang bukan merupakan fungsi dari iringan musik pada seni tari adalah .... a. Membantu seorang pencipta iringan musik menjadi terkenal b. Membantu dalam penegasan ekspresi gerak c. Membantu mengatur waktu dan irama d. Membantu menggambarkan suasana
Jawaban:
A
Penjelasan:
Iringan musik pada seni tari bisa berfungsi sebagai penegas ekspresi gerak, pengatur waktu dan irama, serta penggambar suasana
Sehingga yang tidak termasuk fungsi iringan musik adalah yang A
Jawaban:
A.membantu seorang pencipta iringan musik menjadi terkenal
Penjelasan:
Fungsi dari iringan musik pada tari ialah
1. Memberikan irama serta membantu dalam mengatur waktu.
2. Memberikan ilustrasi atau gambaran suasana pada tarian trsbt.
3. Membantu mempertegas ekspresi gerak penari.