Berikut ini yang bukan termasuk ciri-ciri masyarakat modern adalah a lebih percaya pada tahayul dan mitos b menghargai harkat hidup masyarakat lain c memiliki perancangan dan menghargai waktu d memiliki sikap hidup untuk menerima hal baru
Sifat itu adalah salah satu sifat yang dimiliki orang di jaman dahulu/masa lampau/tradisional. Sementara, orang jaman jaman sekarang/masa kini/modern memiliki sifat yang menghargai harkat hidup masyarakat lain, memiliki perancangan, memghargai waktu, dan memiliki sikap hidup untuk menerima hal baru.
Jawaban:
A. Lebih percaya pada takhayul dan mitos
Penjelasan:
Sifat itu adalah salah satu sifat yang dimiliki orang di jaman dahulu/masa lampau/tradisional. Sementara, orang jaman jaman sekarang/masa kini/modern memiliki sifat yang menghargai harkat hidup masyarakat lain, memiliki perancangan, memghargai waktu, dan memiliki sikap hidup untuk menerima hal baru.