ASEAN melakukan kerja sama di bidang pendidikan dengan tujuan meningkatkan kualitas pendidikan di Asia Tenggara dan meningkatkan daya saingnya di kancah internasional.
Kerja sama ASEAN di bidang pendidikan, yaitu:
Pertukaran pelajar
Adanya beasiswa pendidikan
Pertemuan menteri pendidikan dari tiap anggota ASEAN
Jawaban:
Pertukaran informasi tentang teknologi
Penjelasan:
ASEAN melakukan kerja sama di bidang pendidikan dengan tujuan meningkatkan kualitas pendidikan di Asia Tenggara dan meningkatkan daya saingnya di kancah internasional.
Kerja sama ASEAN di bidang pendidikan, yaitu: