Benua Afrika memiliki kondisi iklim kering dan kenampakan gurun pasir yang luas. Kondisi tersebut memengaruhi keadaan sosial budaya di Benua Afrika, salah satunya yaitu a. kegiatan ekonomi utama di sektor industri b. tingkat kemiskinan penduduk tinggi c. pemanfaatan teknologi industri sangat modern d. penduduk menggunakan Bahasa Inggris