Pluralisme dapat berarti kesediaan untuk menerima keberagaman (Pluralitas) yang artinya, untuk hidup secara toleran pada tatanan masyarakat yang berbeda suku, golongan, agama,adat, hingga pandangan hidup.
Bentuk-bentuk Pluralisme(Pluralitas)masyarakat Indonesia adalah kesediaan masyarakat Indonesia menerima keberagaman agama, keberagaman suku bangsa, keberagaman kebudayaan, dan keberagaman jenis pekerjaan.
Jawaban:
Apa yang dimaksud dengan Pluralisme?
Pluralisme dapat berarti kesediaan untuk menerima keberagaman (Pluralitas) yang artinya, untuk hidup secara toleran pada tatanan masyarakat yang berbeda suku, golongan, agama,adat, hingga pandangan hidup.