Presiden Israel merupakan kepala negara Israel secara de jure. Posisi ini hanya memiliki peran seremonial, dan tidak dianggap sebagai bagian dari Cabang Pemerintahan. Salah satu contoh peran Presiden adalah penandatanganan setiap undang-undang (kecuali yang berkaitan dengan kekuasaan Presiden) dan perjanjian internasional atau bilateral, menunjuk Perdana Menteri secara seremonial, dan menerima surat kepercayaan dari diplomat asing.
Jawaban:
Presiden Israel merupakan kepala negara Israel secara de jure. Posisi ini hanya memiliki peran seremonial, dan tidak dianggap sebagai bagian dari Cabang Pemerintahan. Salah satu contoh peran Presiden adalah penandatanganan setiap undang-undang (kecuali yang berkaitan dengan kekuasaan Presiden) dan perjanjian internasional atau bilateral, menunjuk Perdana Menteri secara seremonial, dan menerima surat kepercayaan dari diplomat asing.