Beni memiliki penglihatan normal, kemudian dia mencoba kacamata Udin yang berlensa negatif. Ternyata penglihatan Beni menjadi kabur. Mengapa hal ini terjadi?
Bantu yaa.. cepet.. besok dikumpul
arasysafir
Hal ini terjadi karena Beni yang masih memiliki penglihatan normal memakai kacamata Udin yang berlensa negatif yang hanya bisa dipakai oleh orang yang memiliki kelainan pada matanya yang bernama rabun jauh atau miopi
3 votes Thanks 13
gfernandez
Karena Udin menderita miopi / rabun jauh, maka titik jauh mata Udin bergeser mendekati mata. Miopi / rabun jauh = bayang2 dari benda yang jaraknya jauh akan jatuh di depan retina.
Sementara Beni yang memiliki penglihatan normal (titik jauh dan titik dekat mata tetap normal), penglihatannya menjadi kabur karena titik jauh / titik dekat matanya tidak bergeser (masih tetap).
Sementara Beni yang memiliki penglihatan normal (titik jauh dan titik dekat mata tetap normal), penglihatannya menjadi kabur karena titik jauh / titik dekat matanya tidak bergeser (masih tetap).