Batu pualam (CaCO3) sebanyak 10 gr habis bereaksi dengan asam klorida menghasilkan larutan kalsium klorida,air dan gas karbondioksida.berapakah volume gas karbon dioksida yang terbentuk jika diukur pada: a.tekanan dan suhu yang sama, dimana volume 4 gram SO3 dan 0,2 liter b.tekanan 3 atm dan temperatur 27° C