1.Benda berada di antara M dan ~ (ruang III) pada cermin cekung
Sinar sejajar sumbu utama dipantulkan melalui titik fokus (F).
★Sinar melalui titik fokus (F) dipantulkan sejajar sumbu utama.
★Sinar pantul berpotongan di depan cermin (sinar pantul konvergen) sehingga menghasilkan bayangan nyata.
★Jarak benda (s) > jarak bayangan (s’).
★Sifat bayangan yang terbentuk pada cermin cekungadalah nyata, terbalik, diperkecil.
@Ara1412
@Ara1412
2.Benda berada di antara O dan F (ruang I) pada cermin cekung
★Dari ujung B, sinar yang sejajar sumbu utama dipantulkan melalui titik fokus.
★ Sinar yang melalui titik M dan lewat ujung B dipantulkan kembali ke titik M.
★ Perpanjangan sinar pantul yang melalui titik F dan yang melalui titik M berpotongan di titik B’. Titik B’ inilah titik bayangan dari ujung B, kita sebut sebagai bayangan maya.
★ Sumbu utama kita perpanjang ke belakang cermin dan dari B’ kita tarik garis tegak lurus dengan perpanjangan sumbu utama tersebut sehingga kita dapatkan A’. Titik A’ adalah bayangan maya dari A.
★ Garis A’B’ adalah bayangan maya garis AB.Benda di antara O dan F
★sifat bayangannya pada cermin cekungadalah: maya, tegak, diperbesar
#Semogamembantu (:
#@Ara1412
#Pencintafisika
#Gambarsifat bayangan pada cermin cekungnyaada pada gambar yang terlampir
Jawaban:
1.Benda berada di antara M dan ~ (ruang III) pada cermin cekung
Sinar sejajar sumbu utama dipantulkan melalui titik fokus (F).
★Sinar melalui titik fokus (F) dipantulkan sejajar sumbu utama.
★Sinar pantul berpotongan di depan cermin (sinar pantul konvergen) sehingga menghasilkan bayangan nyata.
★Jarak benda (s) > jarak bayangan (s’).
★Sifat bayangan yang terbentuk pada cermin cekung adalah nyata, terbalik, diperkecil.
@Ara1412
@Ara1412
2.Benda berada di antara O dan F (ruang I) pada cermin cekung
★Dari ujung B, sinar yang sejajar sumbu utama dipantulkan melalui titik fokus.
★ Sinar yang melalui titik M dan lewat ujung B dipantulkan kembali ke titik M.
★ Perpanjangan sinar pantul yang melalui titik F dan yang melalui titik M berpotongan di titik B’. Titik B’ inilah titik bayangan dari ujung B, kita sebut sebagai bayangan maya.
★ Sumbu utama kita perpanjang ke belakang cermin dan dari B’ kita tarik garis tegak lurus dengan perpanjangan sumbu utama tersebut sehingga kita dapatkan A’. Titik A’ adalah bayangan maya dari A.
★ Garis A’B’ adalah bayangan maya garis AB.Benda di antara O dan F
★sifat bayangannya pada cermin cekung adalah: maya, tegak, diperbesar
#Semoga membantu (:
#@Ara1412
#Pencinta fisika
#Gambar sifat bayangan pada cermin cekungnya ada pada gambar yang terlampir