bangsa Indonesia merupakan bangsa yang majemuk karena terdiri atas berbagai suku bangsa,adat istiadat,bahasa daerah,serta agama yang berbeda beda apakah makna majemuk dalam kalimat tersebut
bangsa indonesia adalah bangsa yang majemuk sebab memilki keanekaragaman yang berbeda beda, dari suku (ada suku dayak, minang, bugis,dll) agama ( islam, khatolik, kristen, khonghuchu, hindhu, budha), budaya ( kesenian eayang kulit, tarian, dll) , adat istiadat ( tedak siti, sekaten, dll dan bahasa daerah yang berbeda beda pula.
Jawaban:
majemuk memiliki makna keanekaragaman
Penjelasan:
bangsa indonesia adalah bangsa yang majemuk sebab memilki keanekaragaman yang berbeda beda, dari suku (ada suku dayak, minang, bugis,dll) agama ( islam, khatolik, kristen, khonghuchu, hindhu, budha), budaya ( kesenian eayang kulit, tarian, dll) , adat istiadat ( tedak siti, sekaten, dll dan bahasa daerah yang berbeda beda pula.
Semoga membantu >•<