Ke dalam 100 mL H2SO4 yang pHnya 2+ log 2 dimasukkan 150 mL NaOH yang pH nya 11 + log 4.Tentukan pH campuran larutan asam basa tersebut! Tolong bantu ya kak/bang
Pertanyaan yang telah diajukan adalah Ke dalam 100 mL H₂SO₄ yang pH nya 2+log 2 dimasukkan 150 mL NaOH yang pH nya 11 + log 4.Tentukan pH campuran larutan asam basa tersebut!
Diketahui :
pH H₂SO₄ = 2 + log 2
V H₂SO₄ = 100 mL
pH NaOH = 11 + log 4
V NaOH = 150 mL
Ditanya : pH setelah reaksi … ?
Jawaban :
Menghitung [H⁺] H₂SO₄
pH = - log [H⁺]
2 + log 2 = - log [H⁺]
[H⁺] = 5 x 10⁻³
Menghitung [H₂SO₄]
H₂SO₄ ⇄ 2H⁺ + SO₄²⁻
2,5 x 10⁻³ ~ 5 x 10⁻³
Menghitung pOH
pOH = 14 – pH
pOH = 14 – (11 + log 4)
pOH = 3 – log 4
Menghitung [OH⁻] NaOH
pOH = - log [OH⁻]
3 – log 4 = - log [OH⁻]
[OH⁻] = 4 x 10⁻³
[NaOH] = 4 x 10⁻³
Menghitung [H⁺] garam
Mmol NaOH = 4 x 10⁻³ M x 150 mL = 0,6 mmol
Mmol HCl = 2,5 x 10⁻³ M x 100 mL = 0,25 mmol
NaOH + H₂SO₄ → Na₂SO₄ + H₂O
(m) 0,6 mmol ~ 0,25 mmol ~
(.r) 0,25 mmol ~ 0,25 mmol ~ 0,25 mmol
(s) 0,35 mmol ~ - mmol ~ 0,25 mmol
[NaOH] = 0,35 mmol/250 mL
[NaOH] = 1,4 10⁻³
Menghitung pH
Di akhir reaksi terbentuk masih tersisa basa kuat. Sehingga untuk menghitung pH menggunakan perhitungan pH basa kuat
pOH = - log [OH⁻]
pOH = - log 1,4 10⁻³
pOH = 2,85
pH = 14 - pOH
pH = 14 – 2,85
pH = 11,15
Jadi pH campuran adalah 11,15
Pembahasan
untuk memahami teori lebih lanjut silahkan untuk mempelajari teori dibawah ini:
Hidrolisis garam dapat terbentuk dari kompisis berikut ini :
Garam berasal dari asam lemah dan basa kuat
Garam berasal dari asam kuat dan basa lemah
Garam berasal dari asam lemah dan basa lemah
Pada prinsipnya dalam menghitung pH reaksi hidrolisi adalah menggunkan reaksi kesetimbangan. Walaupun jumlah garam yang terhidrolisis sangat sedikit. Tidak semua suatu zat asam dan basa yang dicampur dalam air mengalami perhitungan pH hidrolisis garam.
Garam dari asam kuat dan basa kuat
pH garam yang terbuat dari asam kuat dan basa kuat adalah netral (pH = 7), ketika mol yang direaksiskan sama.
Tetapi jika mol yang direaksikan tidak sama, maka perhitungan pH didasarkan pada jumlah sisa mol asam atau basa setelah reaksi kesetimbangan.
Garam ini tidak mengalami reaksi hidrolisis
Garam dari asam lemah dan basa kuat
pH garam asam lemah dan basa kuat adalah range basa (pH > 7)
Mengalami reaksi hidrolisis parsial atau setengah, yaitu terjadi pada asam lemah
Garam dari asam kuat dan basa lemah
pH garam jenis ini adalah range asam (pH < 7)
Mengalami reaksi hidrolisis parsial atau setengah, yaitu terjadi pada basa lemah
Garam dari asam lemah dan basa lemah
pH hidrolisis ini tidak bergantung terhadap konsentrasi asam atau basa karena dalam spesi lemah (asam lemah dan basa lemah), nilai pH-nya ditentukan oleh tinggi atau rendahnya tetapan asam/basa (Ka atau Kb)
Jika Ka = Kb, maka pH = 7
Jika Ka > Kb, maka pH < 7 (bersifat asam)
Jika Ka < Kb, maka pH > 7 (bersifat basa)
Perhitungan pH
Besarnya [H+] dalam suatu larutan merupakan salah satu ukuran untuk menentukan tingkat keasaman suatu larutan. pH didefinisikan sebagai minus logaritma dari aktivitas ion hidrogen dalam larutan berpelarut air. Besarnya pH larutan asam dapat dihitung dengan rumus pH = -log [H+]
Dalam perhitungan pH larutan Basa, [OH-] merupakan ukuran yang digunakan untuk menentukan tingkat keasaman (pH) suatu basa atau dapat dikatakan tingkat kebasaan suatu basa (pOH). pOH = - Log [OH-] dengan menggunakan persamaan berikut ini: pH + pOH = 14 . maka nilai pH dalam larutan basa dapat dihitung
Verified answer
Pertanyaan yang telah diajukan adalah Ke dalam 100 mL H₂SO₄ yang pH nya 2+log 2 dimasukkan 150 mL NaOH yang pH nya 11 + log 4.Tentukan pH campuran larutan asam basa tersebut!
Diketahui :
pH H₂SO₄ = 2 + log 2
V H₂SO₄ = 100 mL
pH NaOH = 11 + log 4
V NaOH = 150 mL
Ditanya : pH setelah reaksi … ?
Jawaban :
Menghitung [H⁺] H₂SO₄
pH = - log [H⁺]
2 + log 2 = - log [H⁺]
[H⁺] = 5 x 10⁻³
Menghitung [H₂SO₄]
H₂SO₄ ⇄ 2H⁺ + SO₄²⁻
2,5 x 10⁻³ ~ 5 x 10⁻³
Menghitung pOH
pOH = 14 – pH
pOH = 14 – (11 + log 4)
pOH = 3 – log 4
Menghitung [OH⁻] NaOH
pOH = - log [OH⁻]
3 – log 4 = - log [OH⁻]
[OH⁻] = 4 x 10⁻³
[NaOH] = 4 x 10⁻³
Menghitung [H⁺] garam
Mmol NaOH = 4 x 10⁻³ M x 150 mL = 0,6 mmol
Mmol HCl = 2,5 x 10⁻³ M x 100 mL = 0,25 mmol
NaOH + H₂SO₄ → Na₂SO₄ + H₂O
(m) 0,6 mmol ~ 0,25 mmol ~
(.r) 0,25 mmol ~ 0,25 mmol ~ 0,25 mmol
(s) 0,35 mmol ~ - mmol ~ 0,25 mmol
[NaOH] = 0,35 mmol/250 mL
[NaOH] = 1,4 10⁻³
Menghitung pH
Di akhir reaksi terbentuk masih tersisa basa kuat. Sehingga untuk menghitung pH menggunakan perhitungan pH basa kuat
pOH = - log [OH⁻]
pOH = - log 1,4 10⁻³
pOH = 2,85
pH = 14 - pOH
pH = 14 – 2,85
pH = 11,15
Jadi pH campuran adalah 11,15
Pembahasan
untuk memahami teori lebih lanjut silahkan untuk mempelajari teori dibawah ini:
Hidrolisis garam dapat terbentuk dari kompisis berikut ini :
Pada prinsipnya dalam menghitung pH reaksi hidrolisi adalah menggunkan reaksi kesetimbangan. Walaupun jumlah garam yang terhidrolisis sangat sedikit. Tidak semua suatu zat asam dan basa yang dicampur dalam air mengalami perhitungan pH hidrolisis garam.
Garam dari asam kuat dan basa kuat
Garam dari asam lemah dan basa kuat
Garam dari asam kuat dan basa lemah
Garam dari asam lemah dan basa lemah
pH hidrolisis ini tidak bergantung terhadap konsentrasi asam atau basa karena dalam spesi lemah (asam lemah dan basa lemah), nilai pH-nya ditentukan oleh tinggi atau rendahnya tetapan asam/basa (Ka atau Kb)
Perhitungan pH
-------------------------------------------------------------------------------------
Tetap semangat dalam belajar ya. Semoga bisa membantu. Pelajari lebih lanjut dengan membuka link dibawah ini:
Detail Tambahan:
Kelas : XI
Materi : Hidrolisa Garam
Kode : 11.7.7
Kata Kunci : pH, asam kuat, basa lemah