Bacalah texs berikut! ________________________________ Di pedalaman Makassar, tepatnya dikabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, tinggal suku kanjang yang hidup sangat sederhana dan selaras dengan alam. Suku kanjang atau dikenal juga dengan masyarakat adat Ammatoa sangat menaati adat Ammatoa dan menolak segala sesuatu yang berbau teknologi. Mereka menjalani hidup dalam kesederhanaan dan dalam tatanan budaya yang dipegang teguh. ________________________________ Apa inti yang dibahas pada texs diatas?
Di pedalaman Makassar,tepatnya dikabupaten Bulukumba,Sulawesi Selatan,tinggal suku kanjang yang hidup sangat sederhana dan selaras dengan alam.Suku kanjang atau dikenal juga dengan masyarakat adat Ammatoa sangat menaati adat Ammatoa dan menolak segala sesuatu yang berbau teknologi.Mereka menjalani hidup dalam kesederhanaan dan dalam tatanan budaya yang dipegang teguh.
________________________________
• Inti dari teks diatas adalah Suku kanjang adalah suku yang tinggal di kabupaten Bulukumba Sulawesi Selatan.Suku kanjang adalah suku yang hidup sederhana dan selaras dengan alam,Mereka menolak segala sesuatu yang berbau teknologi.
________________________________
Di pedalaman Makassar,tepatnya dikabupaten Bulukumba,Sulawesi Selatan,tinggal suku kanjang yang hidup sangat sederhana dan selaras dengan alam.Suku kanjang atau dikenal juga dengan masyarakat adat Ammatoa sangat menaati adat Ammatoa dan menolak segala sesuatu yang berbau teknologi.Mereka menjalani hidup dalam kesederhanaan dan dalam tatanan budaya yang dipegang teguh.
________________________________
• Inti dari teks diatas adalah Suku kanjang adalah suku yang tinggal di kabupaten Bulukumba Sulawesi Selatan.Suku kanjang adalah suku yang hidup sederhana dan selaras dengan alam,Mereka menolak segala sesuatu yang berbau teknologi.
• Semoga membantu >.<