Bagaimanakah urutan perjalanan dari suara teman kita sampai terdengar ke telinga kita pada saat telepon ?
bahtiargusti
1 teman kita akan menghubungi kita dengan bunyi akustik 2 bunyi akustik tersebut akan diubah oleh tranducer menjadi sinyal analog 3 setelah menjadi sinyal analog maka pusat akan menyambungkan sinyal tersebut kepada kita 4 setelah sampai di telefon rumah kita arus DC akan ditahan oleh kapasitor, kapasitor akan meneruskan arus AC hingga arus tersebut membunyikan bell telepon 5 saat kita mengangkat telepon/ off hook maka arus AC tersebut akan hilang 6 arus DC akan diteruskan hingga alat pemisah sinyal agar suara teman kita tidak tertukar oleh suara kita yang membalas telfonnya 7 dan akhirnya suara teman kita akan terdengar di speaker kecil yang berada di gagang telpon bagian atas
2 bunyi akustik tersebut akan diubah oleh tranducer menjadi sinyal analog
3 setelah menjadi sinyal analog maka pusat akan menyambungkan sinyal tersebut kepada kita
4 setelah sampai di telefon rumah kita arus DC akan ditahan oleh kapasitor, kapasitor akan meneruskan arus AC hingga arus tersebut membunyikan bell telepon
5 saat kita mengangkat telepon/ off hook maka arus AC tersebut akan hilang
6 arus DC akan diteruskan hingga alat pemisah sinyal agar suara teman kita tidak tertukar oleh suara kita yang membalas telfonnya
7 dan akhirnya suara teman kita akan terdengar di speaker kecil yang berada di gagang telpon bagian atas