katryngladiska
1. pada suhu kamar, tiga suku yang pertama adalah gas, suku-suku berikutnya adalah cair dan suku-suku tinggi berbentuk padat. Jika cairan alkena dicampur dengan air maka kedua cairan itu akan membentuk lapisan yang saling tidak bercampur. Karena kerpatan cairan alkena lebih kecil dari 1 maka cairan alkena berada di atas lapisan air. 2. Dapat terbakar dengan nyala yang berjelaga karena kadar karbon alkena lebih tinggi daripada alkana yang jumlah atom karbonnya sama.
0 votes Thanks 0
RAEHAN
Alkena (Olefin) merupakan senyawa hidrokarbon tak jenuh yang memiliki 1 ikatan rangkap 2 (-C=C-) Sifat-sifat Alkena Hidrokarbon tak jenuh ikatan rangkap duaAlkena disebut juga olefin (pembentuk minyak)Sifat fisiologis lebih aktif (sbg obat tidur –> 2-metil-2-butena)Sifat sama dengan Alkana, tapi lebih reaktifSifat-sifat : gas tak berwarna, dapat dibakar, bau yang khas, eksplosif dalam udara (pada konsentrasi 3 – 34 %)Terdapat dalam gas batu bara biasa pada proses “cracking”
2. Dapat terbakar dengan nyala yang berjelaga karena kadar karbon alkena lebih tinggi daripada alkana yang jumlah atom karbonnya sama.