Bagaimana rumus mencari persentase tara, neto, dan bruto?
MathTutor
Kelas : VII (1 SMP) Materi : Aritmetika Sosial Kata Kunci : bruto, netto, tara Pembahasan : Bruto adalah berat kotor barang yang terdiri dari berat bersih barang (netto) dan berat kemasan barang (tara). Bruto = netto + tara Prosentase bruto = 100%
Netto adalah berat bersih barang Netto = bruto - tara Prosentase netto = 100% - prosentase tara
Tara adalah berat kemasan barang (biasanya dinyatakan dalam prosentase) Prosentase tara = (tara/bruto) x 100%.
Materi : Aritmetika Sosial
Kata Kunci : bruto, netto, tara
Pembahasan :
Bruto adalah berat kotor barang yang terdiri dari berat bersih barang (netto) dan berat kemasan barang (tara).
Bruto = netto + tara
Prosentase bruto = 100%
Netto adalah berat bersih barang
Netto = bruto - tara
Prosentase netto = 100% - prosentase tara
Tara adalah berat kemasan barang (biasanya dinyatakan dalam prosentase)
Prosentase tara = (tara/bruto) x 100%.
Semangat!