Bagaimana proses terjadinya hujan asam? apakah hujan asam merugikan makhluk hidup? jelaskan!
iPlay
Singkatnya proses hujan asam terjadi karena gas sulfur oksida yang mayoritas dikeluarkan dari asap-asap pabrik dan gas nitrogen oksida yang dihasilkan dari banyaknya kendaraan bermotor berkumpul menjadi satu dan bereaksi dengan uap air yang ada diudara. Proses reaksi ini menghasilkan asam sulfat, asam nitrit dan asam nitrat yang berkondensasi membentuk awan yang menjadikannya hujan asam.
Hujan asam dapat merugikan mahluk hidup dikarenakan oleh sifatnya yang korosif(PH dibawah 7) sehingga dapat menyebabkan kematian MH.
Hujan asam dapat merugikan mahluk hidup dikarenakan oleh sifatnya yang korosif(PH dibawah 7) sehingga dapat menyebabkan kematian MH.