Bagaimana prinsip kerja tangga dan mengapa tangga dapat digolongkan sebagai bidang miring?
Akarui
Sebenarnya anda memakai tag yang salah, namun saya akan menjawab pertanyaan ini. Prinsip kerja tangga sendiri ditemukan oleh manusia yang kesulitan dalam mencapai daerah yang tinggi. Oleh karena mereka ingin mencapai daerah yang tinggi dengan waktu yang lebih cepat, maka mereka berusaha membuat jalan yang miring, karena jalan miring membutuhkan energi yang sangat banyak dan melelahkan maka anak tangga diciptakan untuk meringankan usaha manusia. Tangga dapat digolongan sebagai bidang miring karena prinsip kerjanya adalah mengurangi sudut kemiringan agar energi yang digunakan akan berkurang. Semakin kecil sudut kemiringan akan memperpanjang jalan namun mengurangi rasa lelah.