Bagaimana cara pemberian nutrisi pada teknik aeroponik
varlord
Teknik bercocoktanam dengan system aeroponik secara garis besar berarti bercocok tanam tanpa melibatkan keterlibatan tanah sebagai medium tanam. Teknik aeroponik sederhananya bercocoktanam di udara. Adapun cara pemberian nutrisi adalah dengan menyemprotkan larutan zat hara dalam bentuk kabut ke akar tanaman sehingga mengenai akar tanaman dan akan diserap. Umumnya pemberian nutrisi pada teknik aeroponik menggunakan sisitem irigasi sprinkler.