Shafira811
Cara menyikapi keberagaman indonesia ya dengan menghargai keberagaman tersebut. Misalnya suku bangsa, Indonesia terdapat banyak suku bangsa, untuk menghindari perpecahan ya kita harus menghargai adat istiadat suku tersebut. Begitu pula dengan agama, ras, golongan, dan lain sebagainya.