1) Pendidikan. - Mewajibkan sekolah bagi anak-anak usia sekolah. Contoh : wajib belajar 12 tahun. - Menyadarkan masyarakat tentang pentingnya pendidikan hingga tingkat tertentu. - Menyediakan fasilitas sarana dan prasarana pendidikan yang memadai dan terjangkau namun tetap berkualitas. - Dari segi pendidikan non-formal, misalnya pelatihan keterampilan menjahit di BLK (Balai Latihan Kerja) - Mengapresiasi prestasi dan keberhasilan siapa-siapa yang sukses dalam bidangnya masing-masing agar termotivasi untuk menularkan kesuksesannya.
2) Kesehatan - Dimulai dengan meningkatkan kualitas tenaga kesehatan dan kesejahteraan mereka. - Menyadarkan masyarakat akan pentingnya kesehatan dalam pengaruhnya terhadap kesejahteraan. - Menyediakan sarana prasarana kesehatan yang merata di tiap daerah, baik dalam segi jumlah maupun kualitas. - Melakukan penyuluhan dan pelatihan rutin seputar kesehatan kepada masyarakat
3) Pendapatan - Masyarakat harus mendapatkan lapangan pekerjaan yang layak dan sesuai - UMR ditingkatkan, juga gaji disesuaikan dengan keadaan dan kebutuhan. - Pembukaan lapangan-lapangan kerja baru
1) Pendidikan.
- Mewajibkan sekolah bagi anak-anak usia sekolah. Contoh : wajib belajar 12 tahun.
- Menyadarkan masyarakat tentang pentingnya pendidikan hingga tingkat tertentu.
- Menyediakan fasilitas sarana dan prasarana pendidikan yang memadai dan terjangkau namun tetap berkualitas.
- Dari segi pendidikan non-formal, misalnya pelatihan keterampilan menjahit di BLK (Balai Latihan Kerja)
- Mengapresiasi prestasi dan keberhasilan siapa-siapa yang sukses dalam bidangnya masing-masing agar termotivasi untuk menularkan kesuksesannya.
2) Kesehatan
- Dimulai dengan meningkatkan kualitas tenaga kesehatan dan kesejahteraan mereka.
- Menyadarkan masyarakat akan pentingnya kesehatan dalam pengaruhnya terhadap kesejahteraan.
- Menyediakan sarana prasarana kesehatan yang merata di tiap daerah, baik dalam segi jumlah maupun kualitas.
- Melakukan penyuluhan dan pelatihan rutin seputar kesehatan kepada masyarakat
3) Pendapatan
- Masyarakat harus mendapatkan lapangan pekerjaan yang layak dan sesuai
- UMR ditingkatkan, juga gaji disesuaikan dengan keadaan dan kebutuhan.
- Pembukaan lapangan-lapangan kerja baru
dan masih banyak yang lainnya.