Bagaimana cara membuat kerajinan dari bahan organik yang paling simple?
Unicorn
Bagi saya boneka dari kulit jagung. cara: 1. kupas kulit jagung,bersihkan dan jemur di sinar matahari 2. saat sudah kering, rendam di air yang di beri pewarna (makanan atau tekstil) semalam utk warna yang kuat 3. keluarkan, dan biarkan kering sendiri 4. jika sudah kering, gosok supaya tidak kusut 5. ambil kulit jagung yang paling jelek dan remas sampai berbentuk bulat 6. lapisi lagi dengan kulitnya dengan warna yang menarik sebagai kepala dan leher 7. tempelkan kepala di pensil atau tangkai 8. buat baju ( kreasi sendiri) 9. tambah tangan dan rambut (kreasi sendiri)
cara:
1. kupas kulit jagung,bersihkan dan jemur di sinar matahari
2. saat sudah kering, rendam di air yang di beri pewarna (makanan atau tekstil) semalam utk warna yang kuat
3. keluarkan, dan biarkan kering sendiri
4. jika sudah kering, gosok supaya tidak kusut
5. ambil kulit jagung yang paling jelek dan remas sampai berbentuk bulat
6. lapisi lagi dengan kulitnya dengan warna yang menarik sebagai kepala dan leher
7. tempelkan kepala di pensil atau tangkai
8. buat baju ( kreasi sendiri)
9. tambah tangan dan rambut (kreasi sendiri)