jawaban:
Berdasarkan letak geografisnya, kepulauan Indonesia terletak diantara dua benua yaitu benua Asia dan benua Australia, serta diapit oleh dua samudra yaitu Samudra Hindia dan samudra Pasifik.
posisi Indonesia terbilang strategis karena berada di titik persilangan dua benua dan samudra.
Penjelasan:
Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar
di dunia dengan 17 ribu pulau. Ragam budaya,
penampakan alam, dan berbagai suku bangsa
juga menjadi kekayaan Indonesia. Keragaman
tersebut juga berkaitan dengan letak geografis
Indonesia.
semoga membantu
jadikan jawaban tercerdas jika benar
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
jawaban:
Berdasarkan letak geografisnya, kepulauan Indonesia terletak diantara dua benua yaitu benua Asia dan benua Australia, serta diapit oleh dua samudra yaitu Samudra Hindia dan samudra Pasifik.
posisi Indonesia terbilang strategis karena berada di titik persilangan dua benua dan samudra.
Penjelasan:
Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar
di dunia dengan 17 ribu pulau. Ragam budaya,
penampakan alam, dan berbagai suku bangsa
juga menjadi kekayaan Indonesia. Keragaman
tersebut juga berkaitan dengan letak geografis
Indonesia.
semoga membantu
jadikan jawaban tercerdas jika benar