December 2018 2 20 Report
Bacalah wancana di bawah ini kemudian temukan gagasan utamanya! PTTelkom Telah Sukses meluncurkan satelit barunya bernama Telkom-2 pada hari senin, 14 november 2005.satelit dengan daya jangkau luas ini akan menggantikan satelit telkom sebelumnya yang bernama Palapa B-4 yang sudah habis masa operasinya. peluncuran dilakukan di lapangan luncur kourou, Guyana Prancis. Dengan cakupan yang luas dan kapasitas teknologi yang lebih canggih,satelit Telkom-2 dapat digunakan untuk beragam fungsi seperti kepentingan bisnis dan perbakan, untuk keperluan komunikasi diam dan bergerak,militer, bahkan untuk memonitor terjadinya bencana seperti tsunami dan gempa bumi.
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.