Bacalah teks di bawah ini: Kalau beberapa tahun yang lalu tuan datang ke kota kelahiranku dengan menumpang bus, tuan akan berhenti di dekat pasar. Melangkahlah menyusuri jalan raya ke barat, maka kira-kira sekilometer dari pasar akan sampailah tuan ke jalan kampungku. Pada simpang kecil di kanan, simpang yang kelima, membeloklah ke jalan yang sempit itu. Dan di ujung jalan itu nanti akan tuan temui sebuah surau tua. Di depannya ada kolam kecil, yang airnya mengalir melalui empat buah pancuran mandi.
Penggalan cerpen di atas merupakan bagian ...... A. Pengenalan B. Konflik C. Klimaks D. Penutup
....................