Dibawah ini SDA berupa tumbuhan yang bisa di manfaatkan untuk kesehatan/ atau obat obatan, antara lain A. Cengkeh, serai, dan lada B. Daun kayu putih, ginseng, dan rosella C. Ketela, jagung, kentang, dan jahe D. Cengkeh, tebu, kunyit, dan melati
Penjelasan: - Pilihan A seluruhnya adalah rempah. - Pilihan C sebagiannya adalah makanan pokok. - Pilihan D termasuk rempah-rempah. - Pada pilihan B, daun kayu putih berkhasiat menghangatkan badan. Ginseng dan Bunga Rosella juga dipakai untuk kesehatan.
Penjelasan:
- Pilihan A seluruhnya adalah rempah.
- Pilihan C sebagiannya adalah makanan pokok.
- Pilihan D termasuk rempah-rempah.
- Pada pilihan B, daun kayu putih berkhasiat menghangatkan badan. Ginseng dan Bunga Rosella juga dipakai untuk kesehatan.
Semoga membantu!