8. bintik matahari merupakan tempat munculnya Medan magnet yang kuat, dan memiliki suhu lebih rendah. Bintik-bintik ini bisa terlihat dari bumi tanpa bantuan teleskop.
9. meteorid adalah beberapa batu kecil di tata Surya dan ukuran nya lebih kecil daripada asteroid
10. benda langit yang mengelilingi matahari dengan garis edar yang berbentuk lonjong, komet terbentuk dari es dan debu. komet biasanya disebut dengan bintang berekor.
Jawaban:
8.Bintik matahari adalah area yg memiliki Medan magnet yg kuat.Medan magnet di bintik matahari 2500 kali lebih kuat dari bumi
9.Meteorit adalah meteor yg tidak habis terbakar dan mencapai permukaan bumi.
10.Komet adalah benda angkasa yg mengelilingi matahari pada orbit yg sangat lonjong atau elips.Komet sering disebut bintang berekor.
semoga membantu!!
Verified answer
8. bintik matahari merupakan tempat munculnya Medan magnet yang kuat, dan memiliki suhu lebih rendah. Bintik-bintik ini bisa terlihat dari bumi tanpa bantuan teleskop.
9. meteorid adalah beberapa batu kecil di tata Surya dan ukuran nya lebih kecil daripada asteroid
10. benda langit yang mengelilingi matahari dengan garis edar yang berbentuk lonjong, komet terbentuk dari es dan debu. komet biasanya disebut dengan bintang berekor.
•# semoga membantu dan bermanfaat ya #•