Qiyas menurut arti bahasa arab ialah penyamaan ,membandingkan atau pengukuran, menyamakan sesuatu dengan yang lain.
v Secara Terminologi
Menurut ulama ushul Qiyas berarti menerangkan hukum sesuatu yang tidak ad nashnya dalam Al-Qur’an dan Hadist dengan cara membandingkannya dengan sesuatu yang ditetapkan hukumnya berdasarkan nash.
Imam Jalaluddin Al-mahalli mendefinisikan Qiyas ialah mengembalikan masalah furu’ (cabang) pada masalah pokok, karena suatu illat yang mempersatukan keduanya (cabang dan pokok) di dalam hukum.
jadikan jawaban yang tercerdas ya
2 votes Thanks 0
alisadevi12
Makna kias, adalah, merupakan, makna sebuah kata mf klo salah
v Secara Etimologi
Qiyas menurut arti bahasa arab ialah penyamaan ,membandingkan atau pengukuran, menyamakan sesuatu dengan yang lain.
v Secara Terminologi
Menurut ulama ushul Qiyas berarti menerangkan hukum sesuatu yang tidak ad nashnya dalam Al-Qur’an dan Hadist dengan cara membandingkannya dengan sesuatu yang ditetapkan hukumnya berdasarkan nash.
Imam Jalaluddin Al-mahalli mendefinisikan Qiyas ialah mengembalikan masalah furu’ (cabang) pada masalah pokok, karena suatu illat yang mempersatukan keduanya (cabang dan pokok) di dalam hukum.
jadikan jawaban yang tercerdas ya
mf klo salah