Apakah yang dimaksud variabel,konstanta dan koefisien
brainard
Variabel : lambang pengganti suatu bilangan yang belum diketahui nilainya dengan jelas. Konstanta adalahSuku dari suatu bentuk aljabar yang berupa bilangan dan tidak memuat variabel. Koefisien adalah faktor konstanta dari suatu suku pada bentuk aljabar.
3 votes Thanks 0
RanshiVM
Variabel adalah sebuah simbol yang digunakan untuk melambangkan suatu nilai yang masih belum diketahui (biasanya variabel itu berupa huruf kecil).
Konstanta adalah bilangan yang tetap dan hanya terdiri dari angka.
Koefisien adalah faktor pengali yang berupa angka dan terletak di depan variabel.
NB : Jika koefisien hanya bernilai satu, biasanya hanya ditulis variabelnya saja.
2 votes Thanks 0
RanshiVM
Maaf jika penjelasan saya sedikit membingungkan. Karena penjelasan itu versi saya sendiri dan tidak copas dari Google.
Konstanta adalahSuku dari suatu bentuk aljabar yang berupa bilangan dan tidak memuat variabel.
Koefisien adalah faktor konstanta dari suatu suku pada bentuk aljabar.
Konstanta adalah bilangan yang tetap dan hanya terdiri dari angka.
Koefisien adalah faktor pengali yang berupa angka dan terletak di depan variabel.
NB : Jika koefisien hanya bernilai satu, biasanya hanya ditulis variabelnya saja.