jeni5
Embrio (embryo) : 1. binatang muda sebelum meninggalkan badan induknya (sebelum dilahirkan) atau sebelum menetas (masih dalam telur); pada manusia pengertian embrio mencakup sejak menempelnya zigot pada dinding rahim, sampai masa delapan minggu setelah terjadinya konsepsi; 2. sporofit muda tumbuhan berbiji setelah berlangsungnya proses pembuahan; dalam perkembangan terakhir umumnya embrio terdiri atas plumula, radikula, dan keping biji; pada anggrek embrio terdiri atas kumpulan sejumlah sel saja
0 votes Thanks 0
EkaOktaviana25 Embrio adalah tahapan awal dari pertumbuhan vertebrata(hewan bertulang punggung). Pada manusia embrio adalah organisme yang berkembang dari waktu pembuahan sampai akhir minggu kedelapan kehamilan, ketika disebut janin.
Embrio adalah tahapan awal dari pertumbuhan vertebrata(hewan bertulang punggung). Pada manusia embrio adalah organisme yang berkembang dari waktu pembuahan sampai akhir minggu kedelapan kehamilan, ketika disebut janin.