Apakah yang dimaksud dengan karangan eksposisi? dan apakah ciri-cirinya?
cosua45
Karangan Eksposisi adalah bentuk karangan yang memaparkan, memberi keterangan, menjelaskan,memberi informasi sejelas-jelasnya mengenai suatu hal. Ciri-ciri / karakteristik karangan Eksposisi: a. Menjelaskan informasi agar pembaca mengetahuinya b. Menyatakan sesuatu yang benar-benar terjadi (data faktual) c. Tidak terdapat unsur mempengaruhi atau memaksakan kehendak d. Menunjukkan analisis atau penafsiran secara objektif terhadap fakta yang ada e. Menunjukkan sebuah peristiwa yang terjadi atau tentang proses kerja sesuatu
0 votes Thanks 1
delpin
Karangan atau teks eksposisi adalah karangan yg menyajikan sejumlah informasi atau pengetahuan.
ciri2nya : menjelaskan tentang sesuatu gaya bersifat informatif fakta yg terkandung didalam cerita tersebut dipakai sebagai alat konstribusi
ciri2nya :
menjelaskan tentang sesuatu
gaya bersifat informatif
fakta yg terkandung didalam cerita tersebut dipakai sebagai alat konstribusi