Apakah yang di maksud dengan ALITERASI dan ASONANSI ....? = - - = yang lengkap beserta contoh contohnya....?
lione
AliterasiAliterasi ialah majas yang memiliki wujud perulangan konsonan pada suatu kata atau beberapa kata, biasanya terjadi pada puisi.Contoh: Kau keraskan kalbunyaBagai batu memesi benarTimbul telangkai bertongkat uratDitunjang pengacara petah pasih AsonansiAsonansi ialah jenis majas re[etsi yang berwujud perulangan vokal pada suatu kata atau beberapa kata. Biasanya dipergunakan dalam puisi untuk memebrikan penekanan.Contoh: Segala ada menekan dadaMati api didalam hatiHarum sekuntumbunga rahasiaDengan hitam kelam