Apakah perbedaan pembagian zaman prasejarah berdasarkan geologi dan arkeologi ?
Dell000
GEOLOGI: Pembabakan Zaman Prasejarah berdasarkan Geologi Geologi adalah ilmu yang mempelajari bumi secara keseluruhan. Berdasarkan geologi, terjadinya bumi sampai sekarang dibagi ke dalam empat zaman. Zaman-zaman tersebut merupakan periodisasi atau pembabakan prasejarah yang terdiri dari: a. ARKAEKUM / zaman tertua
b. PALEOZOIKUM / zaman primer atau zaman hidup tua c. MESOZOIKUM/zaman sekunder atau zaman hidup pertengahan d. NEOZOIKUM / zaman hidup baru
ARKEOLOGI : Arkeologi adalah ilmu yang mempelajari kehidupan massa lampau melalui benda – benda artefak.berikut adalah pembagian zaman prasejarah berdasarkan arkeologi : pembabakan zaman prasejarah berdasarkan arkeologi – Pembagian 5 zaman 1. Zaman Paleolitikum 2. Zaman Mesolitikum 3. Zaman Neolitikum 4. Zaman Megalitikum
Pembabakan Zaman Prasejarah berdasarkan Geologi Geologi adalah ilmu yang mempelajari bumi secara keseluruhan. Berdasarkan geologi, terjadinya bumi sampai sekarang dibagi ke dalam empat zaman. Zaman-zaman tersebut merupakan periodisasi atau pembabakan prasejarah yang terdiri dari:
a. ARKAEKUM / zaman tertua
b. PALEOZOIKUM / zaman primer atau zaman hidup tua
c. MESOZOIKUM/zaman sekunder atau zaman hidup pertengahan
d. NEOZOIKUM / zaman hidup baru
ARKEOLOGI :
Arkeologi adalah ilmu yang mempelajari kehidupan massa lampau melalui benda – benda artefak.berikut adalah pembagian zaman prasejarah berdasarkan arkeologi : pembabakan zaman prasejarah berdasarkan arkeologi –
Pembagian 5 zaman
1. Zaman Paleolitikum
2. Zaman Mesolitikum
3. Zaman Neolitikum
4. Zaman Megalitikum