Apakah perbedaan ikan laut dangkal dan ikan laut dalam ?
maxikrisna
Ikan di daerah laut dangkal kecil dan pipih Ikan di daerah laut dalam besar seperti tuna.madidihang.tongkol.dll
0 votes Thanks 7
kesumaputri25
Ikan laut dalam : 1. rahang, tengkorak dan dimensi mulut mengalami perubahan 2. tubuh biota laut dalam kecil dan pada umumnya bertubuh transparan karena tubuhnya tidak mengandung pigmen. 3. Tidak terdapat kontras warna pada tubuhnya 4. memiliki mata yang sangat kecil atau bahkan tidak bermata karena untuk hidup di lingkungan yang gelap gulita mata tidak diperlukan. Namun pada beberapa ikan memiliki mata yang sangat besar. 5. memiliki ukuran mulut besar 6. mempunyai kapasitas untuk mengolah energi yang jauh lebih efektif 7. Mereka bisa mendaur energinya sendiri dan menentukan seberapa banyak energi yang akan terpakai dengan stok makanan yang didapat.
1. rahang, tengkorak dan dimensi mulut mengalami perubahan
2. tubuh biota laut dalam kecil dan pada umumnya bertubuh transparan karena tubuhnya tidak mengandung pigmen.
3. Tidak terdapat kontras warna pada tubuhnya
4. memiliki mata yang sangat kecil atau bahkan tidak bermata karena untuk hidup di lingkungan yang gelap gulita mata tidak diperlukan. Namun pada beberapa ikan memiliki mata yang sangat besar.
5. memiliki ukuran mulut besar
6. mempunyai kapasitas untuk mengolah energi yang jauh lebih efektif
7. Mereka bisa mendaur energinya sendiri dan menentukan seberapa banyak energi yang akan terpakai dengan stok makanan yang didapat.