Apakah orang yang meninggal saat menuntut ilmu bisa disebut mujahit fisabilillah?
mutmainnah151
Menurut buku, seseorang yang menuntut ilmu di seperti juhad fisabillah,, adapun ketika dia meninggal,maka bisa di sebut mujahid fisabilillah, yang penting menuntut ilmu memang niat karena Allah dan ilmu yang dituntut adalah ilmu yang bermanfaat kalau ada yang kurang,bisa di serch lg
27 votes Thanks 73
jihanraihan
Mujahid fi sabilillah adalah orang yang bejuang di jalanAllah.., jadi tanpa meninggal pun seorang penuntut ilmu dapat dikatakan sebagai mujahid fisabilillah, kalau orang yang meninggala dalam keadaan tersebut, disebut syuhada (syahid)
kalau ada yang kurang,bisa di serch lg