1. Polip berkromosom diploid (2n) bereproduksi aseksual, yakni membentuk tunas hingga menjadi koloni polip. 2. Polip yang tidak mempunyai tentakel akan membentuk medusa aseksual. 3.Medusa yang sudah dewasa (2n) jantan dan betina bereproduksi secara seksual. Masing masing memproduksi sel gamet. 4.Jika terjadi fertilisasi akan menghasilkan zigot (2n). 5.Zigot berkembang jadi larva padat bersilia atau planula(2n). 6.Planula tinggal di substrat. Lalu menjadi polip baru (2n).
1. Polip berkromosom diploid (2n) bereproduksi aseksual, yakni membentuk tunas hingga menjadi koloni polip.
2. Polip yang tidak mempunyai tentakel akan membentuk medusa aseksual.
3.Medusa yang sudah dewasa (2n) jantan dan betina bereproduksi secara seksual. Masing masing memproduksi sel gamet.
4.Jika terjadi fertilisasi akan menghasilkan zigot (2n).
5.Zigot berkembang jadi larva padat bersilia atau planula(2n).
6.Planula tinggal di substrat. Lalu menjadi polip baru (2n).
Maaf kalau salah ya kak TT