Benda tersebut pada gambar adalah benda berbentuk limas. Dalam kehidupan sehari-hari, saya pernah menemukan kemasan yang mengambil bentuk limas. Kemasan tersebut adalah kemasan kue Mendut Ketan, kue Lapek, kemasan santan merek Kara, kemasan kue bacang dan masih banyak lagi lainnya.
Pembahasan
Bentuk limas ini sendiri terdiri atas beberapa jenis antara lain:
Limas segi tiga
Limas segi empat
Limas segi lima
Limas segi enam
Limas ini adalah salah satu bentuk geometri. Limas diartkan sebagai bangun bervolume dengan sisi atau bidang samping berbentuk segi tiga. Pada limas, masing-masing bidang samping saling berhimpit sehingga kemudian membentuk puncak.
Selain pada kemasan, limas juga bisa dijumpai pada bangunan seperti piramida, atap rumah dan lain sebagainya.
Verified answer
Benda tersebut pada gambar adalah benda berbentuk limas. Dalam kehidupan sehari-hari, saya pernah menemukan kemasan yang mengambil bentuk limas. Kemasan tersebut adalah kemasan kue Mendut Ketan, kue Lapek, kemasan santan merek Kara, kemasan kue bacang dan masih banyak lagi lainnya.
Pembahasan
Bentuk limas ini sendiri terdiri atas beberapa jenis antara lain:
Limas ini adalah salah satu bentuk geometri. Limas diartkan sebagai bangun bervolume dengan sisi atau bidang samping berbentuk segi tiga. Pada limas, masing-masing bidang samping saling berhimpit sehingga kemudian membentuk puncak.
Selain pada kemasan, limas juga bisa dijumpai pada bangunan seperti piramida, atap rumah dan lain sebagainya.
Pelajari Lebih Lanjut:
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Detil Jawaban
Kode : -
Kelas : SD
Mapel : Bahasa Indonesia
Bab : Bangun Ruang
Kata Kunci : Limas, Kemasan, Piramida, Kue, Santan