Perubahan bentuk Bulan terjadi akibat perubahan sudut dari garis yang menghubungkan Matahari-Bumi-Bulan sewaktu Bulan mengorbit Bumi. Bulan memiliki banyak fase, yang umum kita ketahui diantaranya, Bulan baru, sabit, dan purnama.
Perubahan dalam bentuk ini adalah diakibatkan oleh kondisi pencahayaan dari Matahari yang berbeda. Jumlah yang berbeda dari sinar Matahari, tercermin oleh Bulan ke Bumi. Karena Bulan terus berputar mengelilingi Bumi, maka dari itu munculah bentuk yang berbeda.
Jawaban:
Perubahan bentuk Bulan terjadi akibat perubahan sudut dari garis yang menghubungkan Matahari-Bumi-Bulan sewaktu Bulan mengorbit Bumi. Bulan memiliki banyak fase, yang umum kita ketahui diantaranya, Bulan baru, sabit, dan purnama.
Perubahan dalam bentuk ini adalah diakibatkan oleh kondisi pencahayaan dari Matahari yang berbeda. Jumlah yang berbeda dari sinar Matahari, tercermin oleh Bulan ke Bumi. Karena Bulan terus berputar mengelilingi Bumi, maka dari itu munculah bentuk yang berbeda.
SEMOGA MEMBANTU