Apa yang membuat larutan nonelektrolit tidak dapat menghantarkan arus ?
novitasyarisa
Karena larutannya tidak terionisasi (tidak memiliki kation dan anion),sedangkan arus listrik memerlukan ion untuk dihantarkan,jadi sangat tidak mungkin larutan non elektrolit dapat menghantarkan arus.