exaudii
Simbiosis kompetisi yaitu kedua pihak saling merugikan, contohnya : persaingan sapi dan kambing dipadang rumput untuk mencari makan.
good luck
3 votes Thanks 3
abdimahendra
Pengertian Simbiosis Simbiosis adalah merupakan interaksi antara dua organisme yang hidup berdampingan. 1. Simbiosis Mutualisme Simbiosis Mutualisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup yang berbeda yang saling menguntungkan kedua pihak 2. Simbiosis Komensalisme Simbiosis Komensalisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup yang menguntungkan 1 pihak dan pihak yang lain tidak dirugikan maupun diuntungkan 3. Simbiosis Parasitisme Simbiosis Parasitisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup dimana 1 pihak dirugikan dan 1 pihak diuntungkan
Semoga dengan jawaban saya ini pertannyaan anda bisa teratasi
good luck
1. Simbiosis Mutualisme
Simbiosis Mutualisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup yang berbeda yang saling menguntungkan kedua pihak
2. Simbiosis Komensalisme
Simbiosis Komensalisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup yang menguntungkan 1 pihak dan pihak yang lain tidak dirugikan maupun diuntungkan
3. Simbiosis Parasitisme
Simbiosis Parasitisme adalah hubungan timbal balik antara 2 makhluk hidup dimana 1 pihak dirugikan dan 1 pihak diuntungkan
Semoga dengan jawaban saya ini pertannyaan anda bisa teratasi