desinuryani
bukannya gugur gunung itu kyk gotong royong gitu ya tp pengertiannya saya ga tau
syariffahGugur Gunung merupakan kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat pedesaan di Jawa secara bersama-sama dalam hal pekerjaan yang kaitannya dengan fasilitas umum. Misalnya membersihkan selokan, membuat jalan setapak, membuat jembatan desa, bersih-bersih lingkungan dan sebagainya. Gugur Gunung dilakukan pada hari minggu atau hari libur dan pada hari-hari tertentu, misalnya menjelang Bulan Suci Ramadhan, menjelang HUT RI dan lain-lain. Biasanya Gugur Gunung dilakukan secara berkelompok dalam satu RT, RW, bahkan satu kampung.