Apa yang dimaksud dengan plasmodium dan konjugasi?
NanSiput
Konjugasi adalah peristiwa transfer bahan genetik (yaitu plasmid F+ pada bakteri dan mikronukleus pada Protozoa) dari satu individu kepada individu lainnya. Mekanisme pertukaran bahan genetik ini terjadi pada bakteri dan beberapa protozoa. Plasmodium merupakan genus protozoa parasit. Penyakit yang disebabkan oleh genus ini dikenal sebagai malaria.
1 votes Thanks 1
ghearajunizca
Plasmodium adalah genus protoa parasit, penyakit yang disebabkan oleh genus biasa dikenal dengan malaria. konjugasi adalah peristiwa transfer bahan genetik yaitu plasmid F+ pada bakteri dan mikronukleus pada protozoa dari 1 individu ke individu lain
Plasmodium merupakan genus protozoa parasit. Penyakit yang disebabkan oleh genus ini dikenal sebagai malaria.
konjugasi adalah peristiwa transfer bahan genetik yaitu plasmid F+ pada bakteri dan mikronukleus pada protozoa dari 1 individu ke individu lain