Filiallnur
Konjungsi koordinatif adalah konjungsi yang menghubungkan kata dengan kata dalam satu kalimat. Contohnya dan, lalu, dsb
0 votes Thanks 1
yunicfs
- Konjungsi Koordinatif adalah konjungsi yang menghubungkan dua atau lebih unsur (termasuk kalimat) yang sama pentingnya atau setara. Contoh :dan,serta,atau,tetapi,melainkan,padahal. Contoh kalimat : - Dia mencari saya dan adik saya - Sebenarnya anak itu pandai, tetapi malas
Contoh kalimat :
- Dia mencari saya dan adik saya
- Sebenarnya anak itu pandai, tetapi malas