Apa yang dimaksud dengan atom...? dan jelaskan teori2 ttng atom..!
dhifa28
Atom adalah bagian terkecil dari suatu unsur .
0 votes Thanks 1
Kazemani
Atom adalah unsur terkecil dalam benda, walaupun ada yang lebih kecil yaitu proton dan elektron yang terletak dalam atom
teori atom
Dalton berdasarkan hukum kekekalan massa dan hukum perbandingan tetap, John Dalton (1805) menyatakan teori : "Atom merupakan partikel terkecil yang tak dapat dibagi lagi"
Thomson berdasarkan percobaan sinar katoda, Joseph John Thomson (1897) menyatakan bahwa : "Dalam atom terdapat elektron yang tersebar secara merata dalam bola pejal bermuatan positif"
Rutherford berdasarkan fakta percobaan sinar alfa, Ernest Rutherford (1911) menyatakan bahwa : "Atom terdiri atas inti bermuatan positif yang menjadi pusat massa dan dikelilingi oleh elektron"
Bohr berdasarkan percobaan spektrum atom hidrogen, Niels Bohr (1913) menyatakan teorinya sebagai berikut : "Elektron beredar mengelilingi inti atom pada lintasan dengan tingkat energi tertentu yang disebut kulit atau orbit"
Teori Atom Mekanika Gelombang : De Broglie (1924) "elektron yang bergerak mempunyai sifat sifat gelombang sehingga dapat disimpulkan bahwa elektron mempunyai dualisme sifat, yaitu bersifat materi dan gelombang"
Werner Heisenberg (1926) "prinsip ketidaksamaan W.H., menyatakan momentum dan posisi dari suatu partikel yang kecil (elektron) tidak dapat diketahui secara bersamaan (simultan) dengan suatu derajat kepastian
teori atom
Dalton
berdasarkan hukum kekekalan massa dan hukum perbandingan tetap, John Dalton (1805) menyatakan teori : "Atom merupakan partikel terkecil yang tak dapat dibagi lagi"
Thomson
berdasarkan percobaan sinar katoda, Joseph John Thomson (1897) menyatakan bahwa : "Dalam atom terdapat elektron yang tersebar secara merata dalam bola pejal bermuatan positif"
Rutherford
berdasarkan fakta percobaan sinar alfa, Ernest Rutherford (1911) menyatakan bahwa : "Atom terdiri atas inti bermuatan positif yang menjadi pusat massa dan dikelilingi oleh elektron"
Bohr
berdasarkan percobaan spektrum atom hidrogen, Niels Bohr (1913) menyatakan teorinya sebagai berikut : "Elektron beredar mengelilingi inti atom pada lintasan dengan tingkat energi tertentu yang disebut kulit atau orbit"
Teori Atom Mekanika Gelombang :
De Broglie (1924)
"elektron yang bergerak mempunyai sifat sifat gelombang sehingga dapat disimpulkan bahwa elektron mempunyai dualisme sifat, yaitu bersifat materi dan gelombang"
Werner Heisenberg (1926)
"prinsip ketidaksamaan W.H., menyatakan momentum dan posisi dari suatu partikel yang kecil (elektron) tidak dapat diketahui secara bersamaan (simultan) dengan suatu derajat kepastian
kurang dan kesalahannya mohon dimaafkan ^^